WISATA PULAU KOMODO


Pulau Komodo merupakan Pulau terbesar di Taman Nasional Komodo. Pulau ini selain dihuni oleh Komodo, juga dihuni oleh 5000an orang suku Bajo. Sekitar 80% Pulau Komodo terdiri dari Hutan Tropis dan sedikit bentangan savana. Sehingga populasi Komodo sedikit lebih banyak ketimbang di Pulau Rinca. 
Selain itu ada banyak pula binatang liar seperti Rusa, Babi Hutan, Kera, Burung, Ular dan Kerbau Liar di Komodo.
Di pulau Komodo Juga terdapat pantai Merah yang hampir serupa denga Pink Beach yang terdapat di Rinca.

Di pink Beach pengunjung bisa merasakan sensasi snorkeling di antara trumbu karang yang indah. Pink Beach Komodo dikelilingi oleh permukaan bukit yang terjal.
  Pink Beach Di Pulau Komodo

  Gambar Pulau Komodo


Post a Comment

0 Comments